Indeks Kualitas Lingkungan Hidup

Indeks maupun indikator merupakan sarana yang digunakan untuk mereduksi banyaknya
data dan informasi sehingga menjadi bentuk yang paling sederhana namun esensinya
tetap dapat dipertahankan. Indeks Kualitas Lingkungan Hidup (IKLH) merupakan
gambaran atau indikasi awal yang memberikan kesimpulan cepat tentang suatu kondisi
dan mutu lingkungan hidup pada ruang dan periode tertentu. Secara konseptual, nilai
IKLH ditentukan oleh masih-masing indeks (IKA, IKU dan IKL), masing-masing Indeks
mempengaruhi nilai akhir IKLH secara proporsional. Dalam perspektif IKLH, nilai indeks ini
merupakan indikasi upaya untuk perbaikan kualitas lingkungan hidup

Metadata
Tahun 2021
Keterangan
Sumber Data DINAS LINGKUNGAN HIDUP
Di Buat Pada 07 MARET 2022 11:17
Di Update Pada 07 MARET 2022 11:17
Data
uraian nilai
IKU 71.00
IKA 55.38
IKTL 27.96
IKLH 55.70